Jumat, 07 April 2017

kantong Semar

Kantong semar
Nepenthes edwardsiana entire ASR 052007 tambu.jpg
Kantong atas dari Nepenthes edwardsiana
Klasifikasi ilmiah
Kingdom:Plantae
Divisi:Magnoliophyta
Kelas:Magnoliopsida
Ordo:Caryophyllales
Famili:Nepenthaceae
Dumort. (1829)
Genus:Nepenthes
L. (1753)
Diversitas
~135 spesies
Nepenthes distribution.svg
Distribusi global Nepenthes.
Sinonim
  • Anurosperma Hallier (1921)
  • Bandura Adans. (1763)
  • Phyllamphora Lour. (1790)
Genus Nepenthes (Kantong semarbahasa InggrisTropical pitcher plant), yang termasuk dalam familia monotipik, terdiri dari 130 spesies dan belum termasuk hibrida alami maupun buatan. Genus ini merupakan tumbuhan karnivoradi kawasan tropis Dunia Lama, kini meliputi negara Indonesia , Republik Rakyat Tiongkokbagian selatan, IndochinaMalaysiaFilipina,Madagaskar bagian barat, SeychellesKaledonia BaruIndiaSri Lanka, dan Australia. Habitat dengan spesies terbanyak ialah di pulau Borneodan Sumatra.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar